Apa Motif Onadio Leonardo Pakai Narkoba, Ini Penjelasan Polisi
JAKARTA – Polisi menyatakan bahwa artis Onadio Leonardo positif menggunakan narkoba jenis ganja dan ekstasi. Lantas, apa motif Onadio menggunakan barang haram tersebut? Kasi Humas Polres Metro Jakarta Barat, AKP Wisnu Wirawan menuturkan bahwa saat ini penyelidik masih melakukan pendalaman terkait motif sang artis menggunakan narkoba itu. “Masih dalam pendalaman, penyelidikan,” kata Wisnu kepada wartawan,…